Sabtu, 25 Agustus 2012

Tutorial Hijab Paris

Assalamu'alaikum :)

Tutorial Hijab Paris


Cara :
1, 2, & 3. Gunakan Hijab Paris, Lipat 2 letakkan diatas kepala lalu sematkan dibelakang leher dengan peniti,
 4. Hasil sementara,
5. Ambil bagian luar lalu tarik keatas kepala dan rapihkan,
6 & 7. Sematkan kanan kiri dengan jarum pentul,
8. Hasil sementara,
9&10. Sisa bagian kanan/kiri ditarik kebagian kanan/kiri di belakang leher,
11. Sematkan dengan aksesoris yang menjuntai ( contoh seperti gambar ),
12. RESULT

-- SEMOGA MENGINSPIRASI --
* DON'T COPY PASTE WITHOUT PERMISSION *

Tutorial Hijab Mix Scarf

Assalamu'alaikum CBNers

Tutorial Hijab Mix Scarf


Cara :
1. Gunakan Mix Scarf letakkan dikepala, ( dibagian tengan antara motif atau polos/ motif dibagian pinggir ),
2. Sematkan bagian motif agar tidak terlepas dengan jarum pentul,
3 & 4. Tarik bagian polos bawa keatas kepala dan menutupi bagian dada lalu sematkan jarum pentul,
5. Ambil bagian lebar motif lalu letakkan diatas kepala ( seperti gambar )
6 & 7. Sematkan kanan kiri dengan jarum pentul.
8. RESULT

-- Semoga Menginspirasi --
* Don't Copy Paste Without Permission *

Tutorial Scarf Polkadot

Assalamu'alaikum CBNers


Hijab Tutorial Scarf Polkadot




Cara :
1. Gunakan Scarf panjang, letakkan diatas kepala dengan panjang keduanya berbeda ( kanan/kiri lebih pendek ),
2. Putar kembali yang panjang ke belakang sampai keatas kepala,
3 & 4. Sematkan jarum pentul agar tidak terlepas di bagian kanan dan kiri,
5. Sisa kain yg pendek yg belum digunakan masukan kebelakang kuping dari dalam dan sematkan jarum,
6. THE RESULT :)

-- SEMOGA MENGINSPIRASI --
* DON'T COPY PASTE WITHOUT PERMISSION *